26.7 C
Jayapura

BGP Papua Barat Ikuti Bimtek Pengelolaan PKB bagi Satuan Pendidikan

Published:

JAKARTA, papuaku.com – Balai Guru Penggerak (BGP) Provinsi Papua Barat mengikuti bimbingan teknis (Bimtek) pengelolaan PKB bagi satuan Pendidikan, Selasa (27/8/2024).

Baca Juga : BGP Papua Barat Ikuti Advokasi IKM

Bimbingan Teknis pengelolaan PKB bagi satuan Pendidikan guna mendukung pelaksanaan pengembangan kompetensi berkelanjutan bagi guru, kepala sekolah dan pengawas sekolah di BBGP dan BGP.

Ketua Tim Pokja PKB dan Inovasi GTK, Dr. Medira Fajarwati mengatakan pihaknya terus mendorong komunitas belajar dengan menggunakan berbagai sumber Platform Merdeka Mengajar untuk belajar secara madiri atau melalui komunitas belajar.

“Kita hadir dengan komunitas belajar dengan siklus ingkuiri dimana tidak cukup kita belajar saja melalui komunitas belajar tapi itu dilakukan dalam pembelajaran di kelas dengan melakukan refleksi pembelajaran di kelas,” ujarnya.

Baca Juga:  Pemerintah Siapkan Strategi Dukungan IKM

Dengan demikina, bisa mengetahui sebab permasalahan dalam pembelajaran di kelas serta tahu cara melakukan pembenahan pembelajaran tersebut.

“Perubahan dalam pembelajaran yang semula hanya Teaching ke Learning,” kata Dr. Medira.

Ia menyebutkan bahwa Bimtek ini untuk membekali Guru dan tenaga Kependidikan secara individu atau kelompok satuan pendidikan agar optimal dalam melakukan proses pembelajaran secara mandiri/individu.

Dirinya membeberkan tujuan kegiatan tersebut yakni pertama mengetahui sekolah yang dicitat-citakan. Kedua, mengetahui pentingnya data dan siklus peningkatan kualitas layanan satuan Pendidikan. Ketiga, mengetahui  kaitan antara sekola yang kita cita-citakan dengan pengembangan komptensi PTK. Keempat, mengetahui cara memetakan kebutuhan belajar. Kelima, mengetahui cara identifikasi sumber-sumber belajar. Keenam, mengetahui cara manganalisis informasi dalam proses belajar dan Ketujuh mengetahui cara melakukan refleksi terhadap proses belajar yang dilakukan.

Baca Juga:  BGP Papua Barat Laksanakan Sosialisasi Seleksi PPG Dalam Jabatan

Ia memberikan apresiasi kepada seluruh peserta yang hadir dalam bimbingan teknis tersebut dari masing-masing perwakilan BBGP maupun BGP se-Indonesia. (papuaku)

Pewarta : Bagus Wicaksono



Advertorial














Berita Untuk Anda

Rakornas Dukcapil di Lombok, dr. Ria M Come : Sukseskan Pilkada Serentak dan Transformasi Digital

MANOKWARI, papuaku.com – Ikuti Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) II di Lombok Nusa Tenggara Barat pada 4-6 November 2024, Kepala Dinas Administrasi Kependudukan dan Pencatatan...

IDI Papua Barat Komitmen Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Masyarakat

MANOKWARI, papuaku.com – Hari Kesehatan Nasional ke 60 tahun, Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Papua Barat berkomitmen tingkatkan pelayanan kesehatan masyarakat. Baca Juga : Peringati Hari Pahlawan...
spot_img

BGP Papua Barat ikuti Rakor Pleno Kelulusan PGP Angkatan 10

BOGOR, papuaku.com – Balai Guru Penggerak (BGP) Provinsi Papua Barat mengikuti rapat koordinasi pleno kelulusan Pendidikan Guru Penggerak (PGP) angkatan 10 di Bogor, Senin...

BGP Papua Barat Gelar Pengembangan Proyek Berbasis Literasi, Numerasi dan Sains

BINTUNI, papuaku.com – Balai Guru Penggerak (BGP) Provinsi Papua Barat menggelar Pengembangan Proyek berbasis Literasi, Numerasi dan Sains di Bintuni, Senin (11/11/2024). Kasubag Balai Guru...

BGP Papua Barat Gelar Lokakarya Pendampingan Pengawas Sekolah Penggerak Angkatan 2 dan 3

RAJA AMPAT, papuaku.com – Balai Guru Penggerak (BGP) Papua Barat menggelar Lokakarya Pendampingan Pengawas Sekolah Penggerak Angkatan 2 dan 3 Provinsi Papua Barat Dan...

Peringati Hari Pahlawan dan Kesehatan Nasional, Fonataba : Semangat Membangun, Wujudkan Kesejahteraan Masyarakat

MANOKWARI, papuaku.com – Memperingati Hari Pahlawan dan Hari Kesehatan Nasional ke 60 tahun, Pemerintah Provinsi Papua Barat melaksanakan upacara bendera di halaman Kantor Gubernur...

Survei TBRC: Willem Wandik-Aloysius Giyai Pemenang Pilkada Papua Tengah

NABIRE, papuaku.com - Timur Barat Research Center (TBRC) merilis hasil survei yang menunjukkan bahwa pasangan calon (paslon) nomor urut 04 Willem Wandik-Aloysius Giyai memiliki...