26.7 C
Jayapura

Bimtek Program Prioritas Kemendikbudrsitek, Seriusi Kemajuan Pendidikan di Kabupaten Fakfak

Published:

FAKFAK, papuaku.com – Balai Guru Penggerak (BGP) Provinsi Papua Barat bersama Direktorat Guru Pendidikan Menengah Dan Pendidikan Khusus dengan Dinas Pendidikan Kabupaten Fak Fak melaksanakan Bimtek Program Prioritas Kemendikbud Ristekdikti pada 19-22 Agustus 2024.

Baca Juga : BGP Papua Barat Berikan Apresiasi Bukti Karya Komunitas Belajar

Bimtek Program Prioritas Kemendikbudrsitek bentuk keseriusan dalam memajukan Pendidikan di Kabupaten Fakfak.

Asisten II Setda Kabupaten Fakfak, Aroby Hindon, M.Si dalam sambutannya mengatakan Visi Misi Kabupaten Fakfak yaitu Fak Fak Tersenyum, Terdepan, Sejahtera, Unggul, dan salah satu yang sangat berhubungan dengan pendidikan yaitu Fak Fak Cerdas.

Oleh sebab itu, guna mencapai Visi Misi tersebut membutuhkan tugas extra dan sudah di rumuskan oleh dinas pendidikan dengan beberapa target.

Baca Juga:  BGP Papua Barat Ikuti Penguatan PIC Manajemen Talenta

“Nantinya bisa menciptakan anak-anak Fak Fak yang Cerdas,” ujarnya.

Ia menyebutkan jika tidak dipersiapkan dari sekarang, maka akan menjadi problem sosial jika SDM nya tidak mampu.

“Dibutuhkan guru-guru untuk memberikan pengetahuan kepada anak-anak didik yang baik demi membangun SDM lebih baik,” sebutnya.

Ia mengucapkan terima kasih kepada pihak-pihak yang telah memiliki pemikiran dalam memajukan Pendidikan di Kabupaten Fakfak.

“Saya berharap dengan bimtek ini bisa membangun SDM untuk mendidik anak-anak kami melalui sekolah sekolah baik SLB, SD, SMP maupun SMA,” ucapnya.

Sementara itu, Direktur Guru Pendidikan Menengah Dan Pendidikan Khusus, Putra Asga Elevri, S.Si, M.Si mengatakan dirinya datang ke Kabupaten Fakfak bersama 4 orang dalam satu tim dan juga dari BGP Papua Barat.

Baca Juga:  BGP Beri Pendampingan dan Sosialisasi Seleksi Guru Penggerak

Hal ini menandakan bahwa Pemerintah pusat melalui Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) berupaya untuk kemajuan Pendidikan di Kabupaten Fakfak.

“Ilmu yang diperoleh dari Bimtek ini bisa dipraktekkan dan disalurkan kepada anak didik di sekolah,” pungkasnya. (papuaku)

Pewarta : Bagus Wicaksono



Advertorial














Berita Untuk Anda

Rakornas Dukcapil di Lombok, dr. Ria M Come : Sukseskan Pilkada Serentak dan Transformasi Digital

MANOKWARI, papuaku.com – Ikuti Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) II di Lombok Nusa Tenggara Barat pada 4-6 November 2024, Kepala Dinas Administrasi Kependudukan dan Pencatatan...

IDI Papua Barat Komitmen Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Masyarakat

MANOKWARI, papuaku.com – Hari Kesehatan Nasional ke 60 tahun, Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Papua Barat berkomitmen tingkatkan pelayanan kesehatan masyarakat. Baca Juga : Peringati Hari Pahlawan...
spot_img

BGP Papua Barat ikuti Rakor Pleno Kelulusan PGP Angkatan 10

BOGOR, papuaku.com – Balai Guru Penggerak (BGP) Provinsi Papua Barat mengikuti rapat koordinasi pleno kelulusan Pendidikan Guru Penggerak (PGP) angkatan 10 di Bogor, Senin...

BGP Papua Barat Gelar Pengembangan Proyek Berbasis Literasi, Numerasi dan Sains

BINTUNI, papuaku.com – Balai Guru Penggerak (BGP) Provinsi Papua Barat menggelar Pengembangan Proyek berbasis Literasi, Numerasi dan Sains di Bintuni, Senin (11/11/2024). Kasubag Balai Guru...

BGP Papua Barat Gelar Lokakarya Pendampingan Pengawas Sekolah Penggerak Angkatan 2 dan 3

RAJA AMPAT, papuaku.com – Balai Guru Penggerak (BGP) Papua Barat menggelar Lokakarya Pendampingan Pengawas Sekolah Penggerak Angkatan 2 dan 3 Provinsi Papua Barat Dan...

Peringati Hari Pahlawan dan Kesehatan Nasional, Fonataba : Semangat Membangun, Wujudkan Kesejahteraan Masyarakat

MANOKWARI, papuaku.com – Memperingati Hari Pahlawan dan Hari Kesehatan Nasional ke 60 tahun, Pemerintah Provinsi Papua Barat melaksanakan upacara bendera di halaman Kantor Gubernur...

Survei TBRC: Willem Wandik-Aloysius Giyai Pemenang Pilkada Papua Tengah

NABIRE, papuaku.com - Timur Barat Research Center (TBRC) merilis hasil survei yang menunjukkan bahwa pasangan calon (paslon) nomor urut 04 Willem Wandik-Aloysius Giyai memiliki...