26.7 C
Jayapura

BGP Hadiri Workshop Sosialisasi Perdirjen GTK

Published:

MAKASSAR, papuaku.com – Balai Guru Penggerak (BGP) Papua Barat hadiri Workshop Sosialisasi Perdirjen Nomor 7327/B.B1/HK.03.01/2023 Tentang Model Kompetensi Kepala Sekolah, Makassar, Selasa (5/3/2024).

Kegiatan tersebut dilaksanakan dari tanggal 04 hingga 06 Maret 2024, dihadiri oleh dua perwakilan setiap B/BGP dan 2 kepala sekolah sekolah Region Timur.

Kegiatan dibuka secara resmi oleh Dr. Kasiman, S.Pd., S.T., M.M selaku direktur kepala sekolah, pengawas sekolah, dan tenaga pendidikan, direktorat jendral guru dan tenaga kependidikam.

Dalam sambutannya Kasiman mengucapkan banyak terimakasih kepada peserta terutama perwakilan dari B/BGP dan kepala B/BGP yang telah berkenan hadir.

“Pentingnya acara ini saya melakukan sosialisasi ini secepatnya tidak boleh menunggu lagi, diharapkan bagi semua peserta terutama kepala sekolah yang datang disini diharapkan setelah pulang dari Makassar langsung mengimplementasikan dan mensosisalisasikan di daerah masing secepatnya, terutama kepala sekolah yang berasal dari guru penggerak, karena mereka dianggap sebagai tameng utama atau Kopassus dalam pendidikan,” tuturnya.

Baca Juga:  BGP Papua Barat Laksanakan Lokakarya 1 PGP Angkatan 11

Ia mengayakan guru penggerak terbukti lebih banyak inovasi dan kreativitas. Untuk itu, para guru penggerak diminta memanfaatkan untuk belajar dan memajukan pendidikan lewat sekolah ataupun daerah masing-masing, sehingga pendidikan dari setiap sekolah wilayah akan maju. (papuaku)

Pewarta : Astria Kukuh



Advertorial














Berita Untuk Anda

Rakornas Dukcapil di Lombok, dr. Ria M Come : Sukseskan Pilkada Serentak dan Transformasi Digital

MANOKWARI, papuaku.com – Ikuti Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) II di Lombok Nusa Tenggara Barat pada 4-6 November 2024, Kepala Dinas Administrasi Kependudukan dan Pencatatan...

IDI Papua Barat Komitmen Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Masyarakat

MANOKWARI, papuaku.com – Hari Kesehatan Nasional ke 60 tahun, Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Papua Barat berkomitmen tingkatkan pelayanan kesehatan masyarakat. Baca Juga : Peringati Hari Pahlawan...
spot_img

BGP Papua Barat ikuti Rakor Pleno Kelulusan PGP Angkatan 10

BOGOR, papuaku.com – Balai Guru Penggerak (BGP) Provinsi Papua Barat mengikuti rapat koordinasi pleno kelulusan Pendidikan Guru Penggerak (PGP) angkatan 10 di Bogor, Senin...

BGP Papua Barat Gelar Pengembangan Proyek Berbasis Literasi, Numerasi dan Sains

BINTUNI, papuaku.com – Balai Guru Penggerak (BGP) Provinsi Papua Barat menggelar Pengembangan Proyek berbasis Literasi, Numerasi dan Sains di Bintuni, Senin (11/11/2024). Kasubag Balai Guru...

BGP Papua Barat Gelar Lokakarya Pendampingan Pengawas Sekolah Penggerak Angkatan 2 dan 3

RAJA AMPAT, papuaku.com – Balai Guru Penggerak (BGP) Papua Barat menggelar Lokakarya Pendampingan Pengawas Sekolah Penggerak Angkatan 2 dan 3 Provinsi Papua Barat Dan...

Peringati Hari Pahlawan dan Kesehatan Nasional, Fonataba : Semangat Membangun, Wujudkan Kesejahteraan Masyarakat

MANOKWARI, papuaku.com – Memperingati Hari Pahlawan dan Hari Kesehatan Nasional ke 60 tahun, Pemerintah Provinsi Papua Barat melaksanakan upacara bendera di halaman Kantor Gubernur...

Survei TBRC: Willem Wandik-Aloysius Giyai Pemenang Pilkada Papua Tengah

NABIRE, papuaku.com - Timur Barat Research Center (TBRC) merilis hasil survei yang menunjukkan bahwa pasangan calon (paslon) nomor urut 04 Willem Wandik-Aloysius Giyai memiliki...