26.7 C
Jayapura

Sapi Kurban Presiden di Manokwari Seharga Rp120 Juta, Diserahkan ke Ponpes Darussalam

Published:

MANOKWARI, papuaku.com – Memperingati Hari Raya Idul Adha 1445 Hijriah, Presiden Republik Indonesia memberikan bantuan hewan kurban Sapi yang ditaksir seharga Rp120 juta.

Baca Juga : Hendrikus Fatem Sebut Sapi Qurban Presiden Seberat 1 Ton

Kepala Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan, Dr. drh. Hendrikus Fatem mengatakan sapi bantuan hewan kurban dari Presiden Republik Indonesia seberat 1 ton. Sedangkan sapi bantuan dari Pj Gubernur Papua Barat seberat 650 kilogram.

“Rencananya besok, Sabtu (15/6/2024) akan diserahkan ke Pondok Pesantren Darussalam SP 3 Distrik Prafi,” ujarnya, Jumat (14/6/2024).

Ia menuturkan bahwa penyerahan sapi Presiden tersebut direncanakan diserahkan langsung oleh Pj Gubernur Papua Barat, Drs. Ali Baham Temongmere, MTP.

Baca Juga:  Koperasi TKBM Teluk Doreri Deklarasi Prabowo-Gibran, Waterpauw : Ingat 14 Februari Jangan Salah Pilih

Baca Juga : Jelang Idul Adha, Hendrikus Fatem : Terus Lakukan Pengawasan Hewan Qurban

“Namun kita kembali lagi melihat padatnya jadwal Pj Gubernur Papua Barat. Mudah-mudahan Pj Gubernur Papua Barat bisa menyerahkan sesuai jadwal yang direncanakan,” tuturnya.

Saat ini, kata Hendrikus Fatem. Pihaknya akan rapat dengan Sekretariat Presiden untuk penyerahan hewan kurban bantuan Presiden kepada Gubernur Papua Barat yang selanjutnya atas nama Presiden diteruskan ke masyarakat.

“Hari ini kita ada rapat via zoom dengan Sekretariat Presiden untuk penyerahan hewan kurban bantuan Presiden,” katanya.

Sapi hewan kurban bantuan dari Presiden Republik Indonesia yang harganya hingga ratusan juta rupiah tersebut, ternyata dibeli langsung dari peternak Obeth Nego Sinon yang berlokasi di SP 1 Distrik Prafi Kabupaten Manokwari. (papuaku)

Baca Juga:  Jelang Idul Adha, Hendrikus Fatem : Terus Lakukan Pengawasan Hewan Qurban

Pewarta : Bagus Wicaksono



Advertorial














Berita Untuk Anda

Rakornas Dukcapil di Lombok, dr. Ria M Come : Sukseskan Pilkada Serentak dan Transformasi Digital

MANOKWARI, papuaku.com – Ikuti Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) II di Lombok Nusa Tenggara Barat pada 4-6 November 2024, Kepala Dinas Administrasi Kependudukan dan Pencatatan...

IDI Papua Barat Komitmen Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Masyarakat

MANOKWARI, papuaku.com – Hari Kesehatan Nasional ke 60 tahun, Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Papua Barat berkomitmen tingkatkan pelayanan kesehatan masyarakat. Baca Juga : Peringati Hari Pahlawan...
spot_img

BGP Papua Barat ikuti Rakor Pleno Kelulusan PGP Angkatan 10

BOGOR, papuaku.com – Balai Guru Penggerak (BGP) Provinsi Papua Barat mengikuti rapat koordinasi pleno kelulusan Pendidikan Guru Penggerak (PGP) angkatan 10 di Bogor, Senin...

BGP Papua Barat Gelar Pengembangan Proyek Berbasis Literasi, Numerasi dan Sains

BINTUNI, papuaku.com – Balai Guru Penggerak (BGP) Provinsi Papua Barat menggelar Pengembangan Proyek berbasis Literasi, Numerasi dan Sains di Bintuni, Senin (11/11/2024). Kasubag Balai Guru...

BGP Papua Barat Gelar Lokakarya Pendampingan Pengawas Sekolah Penggerak Angkatan 2 dan 3

RAJA AMPAT, papuaku.com – Balai Guru Penggerak (BGP) Papua Barat menggelar Lokakarya Pendampingan Pengawas Sekolah Penggerak Angkatan 2 dan 3 Provinsi Papua Barat Dan...

Peringati Hari Pahlawan dan Kesehatan Nasional, Fonataba : Semangat Membangun, Wujudkan Kesejahteraan Masyarakat

MANOKWARI, papuaku.com – Memperingati Hari Pahlawan dan Hari Kesehatan Nasional ke 60 tahun, Pemerintah Provinsi Papua Barat melaksanakan upacara bendera di halaman Kantor Gubernur...

Survei TBRC: Willem Wandik-Aloysius Giyai Pemenang Pilkada Papua Tengah

NABIRE, papuaku.com - Timur Barat Research Center (TBRC) merilis hasil survei yang menunjukkan bahwa pasangan calon (paslon) nomor urut 04 Willem Wandik-Aloysius Giyai memiliki...